Recent Comments


Saturday, July 20, 2013

[My Software] Penyembunyi File dan Folder (File Folder Hider)

File Folder Hider merupakan software yang berguna untuk menyembunyikan file dan folder yang tidak dapat terdeteksi di explorer. Sebelumnya saya sudah membuat artikel tutorial tentang hal ini tetapi masih manual menggunakan Command Prompt. Di kesempatan kali ini saya berusaha untuk membuat software yang berguna untuk memudahkan hal tersebut. Berikut kelebihan dari software File Folder Hider :
  1. Aplikasi digunakan tanpa menginstall (portable application)
  2. Ringan untuk digunakan
  3. Dapat menyembunyikan file dan folder tanpa terdeteksi
  4. Terdapat password untuk pengaman aplikasi
  5. Dapat membuka file atau folder yang telah disembunyikan melalui aplikasi ini
  6. Terdapat menu properties untuk informasi size file
 System Requirements :


Sistem Operasi
Microsoft ® Windows ® XP/7 (Tested)
Processor
PC dengan 800MHz Intel ® Pentium ® III atau lebih tinggi
RAM
Setidaknya 128 MB
Video Adapter
1024x768 atau lebih baik resolusi video dalam mode High Color
Software Support
Microsoft .NET Framework 2.0

Kata sandi untuk default setelah reset password : reset123

Untuk mengunduhnya bisa klik link ini. Jika ada bug atau kekeliruan bisa lapor ke saya melalui komentar di blog atau di fb. Terimakasih dan mohon kerjasamanya :)

Semoga bermanfaat...

Ditulis Oleh : Garry Laly // Saturday, July 20, 2013
Kategori:

0 komentar:

Post a Comment